Fungsi Komponen Mesin Bensin (Motor Otto) - Cutaway Simulator | Part-2


Pada kebanyakan mesin bensin, bahan bakar dan udara biasanya melakukan pra-campuran sebelum kompresi (meskipun beberapa mesin bensin modern kini menggunakan injeksi bensin langsung ke dalam silinder). Pra-pencampuran sebelumnya dilakukan dalam karburator, tapi sekarang
hal itu dilakukan dan dikontrol secara injeksi bahan bakar elektronik. Proses ini berbeda dari mesin diesel dalam metode pencampuran bahan bakar dan udara, dan menggunakan busi untuk memulai proses pembakaran. Dalam mesin diesel, hanya udara yang dikompresikan, dan bahan bakar diinjeksikan ke udara yang telah sangat panas pada akhir langkah kompresi, dan akan terbakar dengan sendirinya.

0 Comments:

Post a Comment